-->

Cara Mudah Membuat Cover di Microsoft Word 2007

Cara Mudah Membuat Cover di Microsoft Word 2007. Bagi sebagian orang, membuat Cover merupakan suatu hal yang sulit, apalagi jika membuatnya dengan cara tergesa-gesa karena waktu yang mepet serta akan dipakai di jam dan hari itu juga. Nah untuk mengantisipasi hal tersebut, sobat jangan khawatir karena di Microsoft Word 2007 sudah disediakan fitur khusus cara membuat Cover dengan cepat. Nah bagaimana cara membuatnya? Yuk ikuti langkah-langkahnya berikut ini:

Langkah-Langkah Membuat Cover di Word 2007

Cara Mudah Membuat Cover di Microsoft Word 2007

1. Setelah anda membuka Microsoft Word, klik Menu Insert > Cover Pages
Cara Mudah Membuat Cover di Microsoft Word 2007

Cara Mudah Membuat Cover di Microsoft Word 2007
 2. Kemudian pilih jenis Cover yang akan di pakai oleh sobat. Setelah itu Klik Cover yang dipilih. Setelah itu akan tercipta Cover yang sobat pilih tadi di bagian halaman awal. Edit dan poles Cover tadi dan sesuaikan dengan kebutuhan sobat.

Demikian cara membuat Cover di Microsoft Word 2007 dengan cepat yang hanya dengan 2 langkah akan membuat Cover terkesan lebih elegan. Sobat bisa menggunakan Cover tersebut untuk Cover proposal dan yang lainnya. Jika belum jelas, sobat bisa tulis komentar di akhir postingan ini. Selamat mencoba!

0 Response to "Cara Mudah Membuat Cover di Microsoft Word 2007"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel