-->

Pengertian dan Manfaat Fusi Sel Hibridoma

Fusi Sel adalahpeleburan dua sel, baik dari spesies yang sama maupun berbeda sehingga terbentuk sel bastar atau hibridoma. Fusi sel memerlukan sel sumber gen yang memiliki sifat unggul, sel wadah yang mampu membelah dengan cepat, dan fusigen, yaitu zat-zat yang mempercepat fusi sel. Fusi sel diawali dengan pelebaran membran dua sel diikuti peleburan sitoplasma (plasmogami) dan peleburan nukleus (kariogami).
Pengertian dan Manfaat Fusi Sel Hibridoma

Manfaat Fusi Sel antara lain:
- Pemetaan kromosom
- pembuatan antibodi monoklonal
- menghasilkan individu baru dengan sifat unggul.

(Baca:Pengertian Meteoroid, Komet dan Asteroid)

0 Response to "Pengertian dan Manfaat Fusi Sel Hibridoma"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel